IPNU-IPPNU Jelaskan Tantangan Pelajar di Era Revolusi Industri 4.0
NU Online · Ahad, 4 Agustus 2019 | 13:00 WIB
Lebih dari setengah penduduk Indonesia telah menggunakan internet. Hal itu menunjukkan sudah ada lebih dari 130 juta warga Indonesia telah terkoneksi dengan dunia maya.
Tentu saja banyak tantangan yang dihadapi di dunia yang serba teknologi ini. Bendahara Umum Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Maulana Nur mengungkapkan bahwa hampir semua hal terdapat dalam genggaman.
Â
Sementara itu, Ketua Umum IPPNU Nurul Hidayatul Ummah mengungkapkan bahwa para pelajar harus menguasai gawai untuk menyebarkan konten dan berita positif. Pasalnya, tak sedikit masyarakat yang rentan terpapar berita hoaks.
Â
Â
Â
Terpopuler
1
Fantasi Sedarah, Psikiater Jelaskan Faktor Penyebab dan Penanganannya
2
Khutbah Jumat: Lima Ibadah Sosial yang Dirindukan Surga
3
Pergunu Buka Pendaftaran Beasiswa Kuliah di Universitas KH Abdul Chalim Tahun Ajaran 2025
4
Pakai Celana Dalam saat Ihram Wajib Bayar Dam
5
Kabar Duka: Ibrahim Sjarief, Suami Jurnalis Senior Najwa Shihab Meninggal Dunia
6
Ribuan Ojol Gelar Aksi, Ini Tuntutan Mereka ke Pemerintah dan Aplikator
Terkini
Lihat Semua