Bentuk Tim Kaderisasi Andal, IPNU-IPPNU Talang Tegal Diklat Pelatih
NU Online · Rabu, 18 September 2019 | 17:30 WIB
Nurkhasan
Kontributor
Untuk mencetak tim kaderisasi yang handal, Pimpinan Anak Cabang IPNU IPPNU Kecamatan Talang Kabupaten Tegal Jawa Tengah mengadakan Diklat Tim Pelatih. Kegiatan bertempat di KB Bima Layin Desa Wangandawa Kecamatan Talang, Tegal, Sabtu dan Ahad, 14-15 September 2019.
"Nantinya peserta yang telah diberikan pengetahuan sistem pengkaderan yang sesuai dalam Diklat ini akan bertanggung menghandle pendidikan pengkaderan dasar yakni Makesta di tiap ranting," jelas Fahrul.
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Jadilah Manusia yang Menebar Manfaat bagi Sesama
2
PBNU Soroti Bentrok PWI-LS dan FPI: Negara Harus Turun Tangan Jadi Penengah
3
Khutbah Jumat Hari Anak: Didiklah Anak dengan Cinta dan Iman
4
Khutbah Jumat: Ketika Malu Hilang, Perbuatan Dosa Menjadi Biasa
5
Khutbah Jumat: Menjadi Muslim Produktif, Mengelola Waktu Sebagai Amanah
6
Khutbah Jumat: Jadilah Pelopor Terselenggaranya Kebaikan
Terkini
Lihat Semua