Jakarta, NU Online
Bulan November menjadi moment penting bagi warga NU terkait dengan peringatan Resolusi Jihad yang menjadi bagian penting dalam dalam sejarah kemerdekaan Indonesia.<>
Semangat Resolusi Jihad inilah yang harus terus dipupuk untuk berjuang mengembangkan Islam yang rahmatan lil alamiin. Saat ini, tantangan semakin berat dengan munculnya berbagai aliran keagamaan di Indonesia, baik Islam liberal maupun kelompok fundamentalis.
Mari kita bersama-sama terus memupuk dan menyirami hasil para pejuang yang telah mengorbankan harta dan nyawanya untuk kemerdekaan Indonesia.(mukafi niam)
Berikut kontributor teraktif bulan Oktober
Qomarul Adib 23
M Ichwan 15
Syamsul Akbar 14
Syaiful Mustaqim 10
Zaenal Muttaqim 10
Sholihin Hasan 9
Muslim Abdurrahman 7
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Menguatkan Sisi Kemanusiaan di Bulan Muharram
2
Khutbah Jumat: Mengais Keutamaan Ibadah di Sisa bulan Muharram
3
Inalillahi, Tokoh NU, Pengasuh Pesantren Bumi Cendekia KH Imam Aziz Wafat
4
Khutbah Jumat: Muharram, Momentum Memperkuat Persaudaraan Sesama Muslim
5
Khutbah Jumat: Jangan Apatis! Tanggung Jawab Sosial Adalah Ibadah
6
Khutbah Jumat: Berani Keluar Dari Zona Nyaman
Terkini
Lihat Semua