
Penyerahan bantuan gerobak usaha untuk pelaku UMKM oleh HPN Sumedang, Jawa Barat, Senin (9/3). (Foto: Ayi Abdul Kohar)
Ayi Abdul Kohar
Kontributor
Untuk membantu memfasilitasi kelengkapan alat usaha bagi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), Pengurus Himpunan Pengusaha Nahdliyin (HPN) Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, mendistribusikan gerobak jualan kepada beberapa UMKM yang ada di Sumedang.
Ketua HPN Kabupaten Sumedang, Jujun Juhanda, ketika ditemui di kantor HPN Sumedang Jalan Kutamaya, Senin (9/3) mengatakan bahwa untuk tahap pertama penyerahan gerobak jualan diberikan kepada lima pelaku UMKM.
Kelima pelaku UMKM tersebut yaitu Cucu Suhayat dengan jenis usaha aci mini (cimin), Tuti Suryati usaha martabak telor, Muhammad Ali Nurdin usaha gorengan, Misno Nurulloh usaha es kelapa muda, dan Utang Jamaludin usaha gorengan, kata Jujun.
Terpopuler
1
Fantasi Sedarah, Psikiater Jelaskan Faktor Penyebab dan Penanganannya
2
Rais 'Aam PBNU Ajak Pengurus Mewarisi Dakwah Wali Songo yang Santun dan Menyejukkan
3
Kisah Levina, Jamaah Haji Termuda Pengganti Sang Ibunda yang Telah Berpulang
4
Khutbah Jumat: Lima Ibadah Sosial yang Dirindukan Surga
5
Pergunu Buka Pendaftaran Beasiswa Kuliah di Universitas KH Abdul Chalim Tahun Ajaran 2025
6
Pakai Celana Dalam saat Ihram Wajib Bayar Dam
Terkini
Lihat Semua